Ikut Uji Kelayakan di PKS, Darwin Fokus Soal Kemiskinan

“Fit and proper test kita mau lihat kesungguhan dari bakal calon wali kota untuk membangun kota Sibolga dan juga kita lihat kelayakan dan sesuatu yang memang target program yang dilakukan oleh wali kota Sibolga yang akan datang,” kata Wandana.

PKS juga menginginkan Wali Kota yang dapat mengurangi jumlah kemiskinan dan mengangkat perekonomian masyarakat yang ada di Kota Sibolga.

Bacaan Lainnya

Baca : Di Perindo, Darwin Pohan Janjikan Masyarakat Sibolga Akan Sejahtera

“Di Kota Sibolga masyarakat miskin sudah mencapai lebih dari 10 persen, jadi harapan kita dengan hadirnya wali kota baru bisa mengurangi kemiskinan itu sendiri itu salah satu target kita,” kata dia. (r)

Pos terkait