Samsir Pohan: Pleno KNPI Sumut di Kanaya Itu Rapat Liar

MEDAN | kliksumut.com – Sejumlah oknum mengatasnamakan pengurus DPD KNPI Sumut Energy of Harmony menggelar Rapat Pleno di Grand Kanaya, Senin (15/3/2021) sore. Namun ternyata pleno tersebut merupakan rapat yang di luar konstitusi.

“Itu inkonstitusional, hanya kumpul-kumpul belasan orang. Sementara pengurus DPD KNPI Sumut ada 200-an orang,” kata Samsir dimintai tanggapannya terkait isu pemecatannya oleh oknum pengurus KNPI Sumut, Senin (15/3/2021) malam.

Samsir juga menyindir anggapan yang membingkai bahwa seolah-olah dirinya menolak upaya mempersatukan pemuda.

Baca juga: DJKN Sumut dan KPKNL Medan Siap Bantu Pemko Nilai dan Lelang Barang Milik Daerah

Bacaan Lainnya


“Soal isu bahwa saya tidak mendukung penyatuan KNPI, itu tidak benar. Bahwa ada oknum-oknum yang mengatasnamakan DPP KNPI, ini yang kemudian ditangkap publik sebagai perpecahan,” ungkap Samsir.

Selama ini pihaknya berusaha merangkul semua elemen pemuda.

Pos terkait