Peringati Hari Pahlawan, Gubernur Harap Semangat Pahlawan Tetap Hidup di Masyarakat

Peringati Hari Pahlawan, Gubernur Harap Semangat Pahlawan Tetap Hidup di Masyarakat
Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi menjadi Inspektur Upacara pada peringatan Hari Pahlawan Tahun 2022 di Taman Makam Pahlawan Bukit Barisan, Jalan Sisingamangaraja Medan, Kamis (10/11/2022).

“Itu salah satu cara menumbuhkan rasa cinta kita pada bangsa dan negara, dari kecintaan itu akan muncul motivasi untuk berbuat memajukan Sumut, bangsa dan negara,” kata Panca Putra.

Ziarah Nasional pada Peringatan Hari Pahlawan 2022 di Taman Makam Pahlawan Bukit Barisan dilaksanakan di bawah guyuran hujan, namun tetap dilaksanakan dengan khidmat. Peserta upacara seperti TNI, Polri, Pramuka, Siswa SMA mengikuti prosesi upacara secara keseluruhan.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: Pemkab Karo “Pahlawanku Inspirasiku”

Turut hadir dan mengikuti Upacara Peringatan Hari Pahlawan kali ini antara lain Kasdam I/BB Brigjen TNI Rifky Nawawi, serta unsur Forkopimda lainnya. Hadir juga OPD Pemprov Sumut antara lain Plt Kadis Kominfo Sumut Ilyas S Sitorus, Kadis Tenaga Kerja Baharuddin Siagian, para veteran Sumut, tokoh masyarakat dan tokoh agama Sumut. (Wl)

Pos terkait