KAUM Desak Laporan Deasy Sinulingga dan Nopi R. Tobing Ditingkatkan Kepenyidikan

KAUM Desak Laporan Deasy Sinulingga dan Nopi R. Tobing Ditingkatkan Kepenyidikan
Korps Advokat Alumni UMSU (KAUM) desak laporan Deasy Natia Br Sinulingga (DN) dan Nopi R. Tobing

Ari Ardiansyah salah seorang pengacara KAUM menambahkan bahwa KAUM menghimbau Kepada Kapolsek Percut Sei Tuan agar segera menangkap pelaku, yaitu suami dan keluarganya dan meminta atensi dari Kapolrestabes Medan.

Baca juga: KAUM Gelar Kegiatan Konsolidasi dan Sambut Ramadhan

Bacaan Lainnya

“Kasihan kita melihat tangisan anak-anak korban yang telah ditelantarkan, karena masih kecil-kecil,” papar Ari.

Terakhir DN br Sinulingga meminta pertolongan dan bantuan dari semua pihak untuk dapat membantu dirinya yang sedang kesusahan, karena beberapa hari kedepan dirinya akan segera melahirkan anak yang ketiga.


“Usia kehamilan saya saat ini sudah masuk 9 bulan, sementara belum ada persiapan apapun, termasuk biaya persalinan dan perobatan belum ada,” tutup DN.

Mengenai bantuan atau donasi dapat disetor melalui Rekening BRI an. Eka Putra Zakran, Kepala Divisi Infokom KAUM di Nomor: 1333.0100.8066.503.

“Nanti dana yang terkumpul akan kami serahkan kepada klien yang bersangkutan atau dapat menyerahakan langsung kepada DN dinomor kontak 081263638584,” pungkas Irsad. (BNL)



Pos terkait