Dandim 0201/BS : “Bronjong Kebutuhan Vital Untuk Masyarakat Dan Lingkungan”

Secara Bersamaan Pembangunan Bronjong dan Musholla di Bangun
Letkol INF Agus setiandar selaku komandan satgas TMMD mengunjungi lokasi TMMD 109 di Marelan
Secara Bersamaan Pembangunan Bronjong dan Musholla di Bangun
Letkol INF Agus setiandar selaku komandan satgas TMMD mengunjungi lokasi TMMD 109 di Marelan


MEDAN | kliksumut.com – Dandim 0201/ BS Letkol Inf Agus Setiandar mengatakan pembuatan bronjong Sungai Merah sepanjang 362 meter menjadi sasaran utama pelaksanaan TMMD 109.

“Beronjong merupakan kebutuhan yang sangat vital, karena selama ini Sungai Merah selalu meluap jika turun hujan dan kian lama tentunya akan mengikis daerah aliran sungai (DAS) sehingga dapat merusak lingkungan,” kata Dandim saat meninjau pengerjaan bronjong, Senin (28/09/2020).

Baca juga : Cipta Kondisi Personel Satgas TMMD 109 Kodim 0201/BS Membanggakan Menurutnya, dengan dibangunnya bronjong, tentu mencegah longsor dan Sungai Merah terjaga ekosistem lingkungannya.

“Semoga siapnya bronjong tersebut nanti dapat memberikan manfaat dan wilayah pemukiman penduduk di sekitar sungai tidak banjir lagi,” jelas Abituren Akmil 1999 tersebut. (wl)

Pos terkait